HUBUNGAN CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN HEMODIALISA DI RUANG HEMODIALISA RSI PEKAJANGAN

Murtadlo, Anis Bahaudin (2025) HUBUNGAN CARING PERAWAT DENGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN HEMODIALISA DI RUANG HEMODIALISA RSI PEKAJANGAN. Other thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (COVER)
COVER.pdf - Published Version

Download (6MB)
[img] Text (LEMBAR PERSETUJUAN)
PERSETUJUAN.pdf - Published Version

Download (227kB)
[img] Text (LEMBAR PENGESAHAN)
PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (288kB)
[img] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (5MB)
[img] Text (BAB 2)
BAB II.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (11MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
BAB III.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (7MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
BAB V.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 6)
BAB VI.pdf - Published Version

Download (796kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (13MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Perawat sebagai tenaga kesehatan yang sering bertemu dengan pasien yang diharapakan mampu memberikan pelayanan yang bermutu dan berkualitas, tingkat kepuasan pasien tergantung dengan kualitas pelayanan yang diberikan rumah sakit. Kepuasan pasien dapat terpenuhi jika pasien menerima pelayanan kesehatan sesuai apa yang diharapkan pasien, sebaliknya jika pelayanan yang diterima tidak sesuai kebutuhan pasien maka kepuasan tidak terpenuhi. Salah satu pendekatan yang penting dalam memberikan Asuhan Keperawatan adalah dengan caring perawat karena sebagai pasien akan membutuhkan caring dari perawat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan caring perawat dengan tingkat kepuasan pasien di ruang hemodialisa RSI Pekajangan. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain cross sectional. Sampel penelitian ini menggunakan accidental sampling sebanyak 89 responden. Penelitian ini dilakukan di RSI PKU Muhammadiyah Pekajangan menggunakan kuesioner caring perawat yang terdiri dari 20 pertanyaan dan kepuasan pasien 18 pertanyaan yang sudah teruji validitas dan reliabilitasnya. Analisis data menggunakan Uji korelasi Spearman (p <0,05). Hasil : Didapatkan hasil sebagian besar perawat melakukan caring yaitu sebesar 85 responden (95,5%), pasien merasa puas 85 responden (95,5%), dan uji bivariat Spearman didapatkan p value (0,000 < 0,05) yang berarti ada hubungan caring perawat dengan tingkat kepuasan pasien di ruang hemodialisa RSI Pekajangan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Caring Perawat, Kepuasan Pasien, Hemodialisa
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan Bisnis dan Teknologi > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 13 Jan 2026 08:08
Last Modified: 13 Jan 2026 08:08
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/3033

Actions (login required)

View Item View Item