RAU, KLAUDIUS SAFERIUS (2019) NEBULIZER KOMPRESOR BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA 8535. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.
Text (Full Paper)
Klaudius Saferius Rau 1604036.pdf - Published Version Download (46MB) |
Abstract
Penyempitan pada saluran napas, pneumonia, pulmonary edema (pembengkakan), gangguan pernapasan, kegagalan jantung, pembekuan pembuluh koroner (penyumbatan oleh darah), penyumbatan yang di akibatkan cairan berlebih dan komplikasi yang disebabakan oleh pembedahan sudah sering terjadi pada pasien di Rumah Sakit. Dalam mengatasi hal tersebut dibuatlah alat Nebulizer. Nebulizer sendiri merupakan alat medis yang membawa cairan obat dalam bentuk aerosol (kabut) ke dalam saluran pernapasan dan merupakan alat yang berfungsi untuk terapi pengobatan penyakit pada saluran pernapasan (paru-paru) dengan tujuan agar obatnya dapat langsung terserap oleh paru-paru. Alat Nebulizer ini dikembangkan dari alat yang sebelumnya belum dilengkapi dengan timer,buzzer,sensor flow dan batterai. Dimana pada alat ini dilengkapai timer agar user dapat menggunakan alat sesuai kebutuhan,buzzer digunakan sebagai indikator bahwa proses berkerjanya alat telah seslesai, sensor flow digunakan sebagai pembaca aliran udara yang keluar dari kompresor dan batterai yang dapat digunakan untuk penunjang apabila terjadi pemadaman listrik mendadak,atau saat digunakan pada tempat yang supply listriknya kuarang memadai. Dengan adanya pengembangan alat ini maka user akan dipermudah dalam pengoperasian alat, sehingga user akan lebih nyaman dalam melakukan tindakan atau kinerja dalam menangani pasien. Berdasarkan pengukuran timer alat nebulizer kompresor didapat akurasi: 99,98%,yang telah dilakukan pengukurang sebanyak 3 kali menggunakan stopwatch jam digital
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | saluran napas, oksigen, nebulizzer, mikrokontroller, timer, buzzer, sensor flow, batterai |
Subjects: | R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine |
Divisions: | Fakultas Kesehatan dan Keteknisian Medik > D3 Teknik Elektro Medik |
Depositing User: | Admin Cakep Perpus |
Date Deposited: | 31 Mar 2022 03:07 |
Last Modified: | 30 Jan 2023 08:13 |
URI: | http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/330 |
Actions (login required)
View Item |