PENGARUH LOGOTERAPY MEDICAL MENISTRY TERHADAP TINGKAT DEPRESI PADA PASIEN YANG DI RAWAT DI RUANG ICU/HCU RS KHUSUS BEDAH COLUMBIA ASIA SEMARANG

HANDAYANI, RAIDHA FEBRIA (2023) PENGARUH LOGOTERAPY MEDICAL MENISTRY TERHADAP TINGKAT DEPRESI PADA PASIEN YANG DI RAWAT DI RUANG ICU/HCU RS KHUSUS BEDAH COLUMBIA ASIA SEMARANG. Other thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (FULL TEXT)
RAIDHA FEBRIA HANDAYANI.pdf - Published Version

Download (54MB)

Abstract

Latar Belakang: Intensive Care Unit (ICU) adalah bagian dari bangunan rumah sakit dengan kategori pelayanan kritis, selain instalasi bedah dan instalasi gawat darurat banyak menimbulkan dampak psikologis pada pasien, terutama pasien dengan tingkat kesadaran penuh atau composmentis salah satunya adalah kecemasan salah satu manajemen depresi adalah dengan menggunakan terapi logoterapi Metode: Penelitian ini menggunakan Quasy Experiment dengan rancangan two group pretest and posttest design.. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pasien yang sedang di rawat di ruang ICU/HCU di RSKB Columbia Asia Semarang sebanyak 32 pasien. Teknik sampling dalam penelitian ini diambil purposive sampling. Intrumen yang digunakan peneliti Instrumen Hamilton Depression Rating Scalle (HDRS) dan analisis menggunakan Mann Whitney Hasil: hasil penelitian menunjukkan sebagian besar usia > 35 tahun sebanyak 32 orang (100%), perempuan sebanyak 22 orang (68,8%), pekerjaan wiraswasta sebanyak 15 orang (46,9%), dan agama islam sebanyak 29 orang (90,6%). Data analisis menunjukkan pengaruh logoterapi medical menistry kelompok intervensi dengan depresi ringan sebanyak 8 orang (25.0%), kelompok intervensi dengan depresi sedang sebanyak 8 orang (25,0%), kelompok intervensi dengan depresi berat sebanyak 0, (0,0%), Kelompok kontrol depresi ringan sebanyak 0 orang (0,0%), depresi sedang sebanyak 4 orang (12,5%), dan kelompok kontrol inteevsni beratsebanyak 12 orang (37.5%) nila p value = 0,000 atau <0,05 Kesimpulan: terdapat pengaruh logoterapi medical menistry terhadap tingkat depresi pada pasien yang di rawat di ruang ICU/HCU RS Khusus Bedah Columbia Asia karena nila p value = 0,000 atau <0,05

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: logoterapi medical menistry, Depresi dan ICU
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: Fakultas Keperawatan Bisnis dan Teknologi > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 30 Nov 2023 07:40
Last Modified: 30 Nov 2023 07:40
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/2167

Actions (login required)

View Item View Item