SMART INCUBATOR ANALYZER BERBASIS INTERNET OF THINGS

UMAR, MUKMININ (2021) SMART INCUBATOR ANALYZER BERBASIS INTERNET OF THINGS. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (Full Paper)
MUKMININ UMAR.pdf - Published Version

Download (42MB)

Abstract

Incubator Analyzer adalah alat kalibrator yang digunakan untuk mengkalibrasi baby incubator dengan empat parameter pengukuran, diantaranya suhu chamber, kelembaban, aliran udara, dan kebisingan. Inkubator bayi berfungsi untuk menjaga temperatur di sekitar bayi supaya tetap stabil, atau dengan kata lain dapat mempertahankan suhu bayi dalam batas tubuh normal. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sebuah alat smart Incubator Analyzer berbasis Internet Of Things untuk mempermudah dalam pemantauan parameter. Incubator Analyzer yang dibuat ini, menggunakan sensor yakni DHT 22, dan sensor suara grove loudness sensor. Alat ini dapat terkoneksi pada aplikasi Blynk dengan cara menghubungkan alat dan aplikasi dengan jaringan internet dari semartphone (hostpot). Hasil data yang terukur juga ditampilkan melalui, LCD touchscreen TFT Nextion 3,2 inch. Setelah melakukan pengujian pada baby incubator, alat ini dapat bekerja sesuai dengan semestinya.Hasil akhir alat smart incubator analyzer berbasis internet of things dengan output Lcd dan Android dapat dibuat oleh penulis Rata-rata presentasi kesalahan (PK) pada alat ini 0.89%, dengan keakurasian 99.11%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Incubator Analyzer, DHT22,grove loudness sensor, TFT Nextiom, Blynk.
Subjects: R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Kesehatan dan Keteknisian Medik > D3 Teknik Elektro Medik
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 08 Apr 2022 06:33
Last Modified: 01 Feb 2023 02:50
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/464

Actions (login required)

View Item View Item