RAJA, ANDHIKA MUHAMAD (2021) PROSES FASET MANUAL LENSA ORGANIK BIFOCAL KRYPTOK PADA FRAME SEMI RIMLESS DI OPTIK PRO TEMANGGUNG. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.
Text (Full Paper)
ANDHIKA MUHAMAD RAJA.pdf - Published Version Download (27MB) |
Abstract
Dalam pengerjaan kacamata, ada 2 (dua) cara dalam memasang kacamata ke rim frame, yaitu dengan mesin faset automat dan faset manual. Untuk model rim, jenis semi rimless masih cukup diminati dipasaran. Tujuan penelitian ini yaitu ingin mengetahui tahapan PROSES FASET MANUAL LENSA ORGANIK BIFOCAL KRYPTOK PADA FRAME SEMI RIMLESS. Proses faset perlu dilakukan dengan baik dan benar agar kacamata yang dihasilkan akan nyaman dipakai. Dalam proses faset manual membutuhkan ketrampilan tangan, ketelitian dan juga pengalaman pada saat pembuatan patrun, pembacaan kartu order, jenis frame,spotting, marking, lay out, edging, pemasangan lensa pada frame, inspecting dan final control. Dari data penelitian diperoleh 250 konsumen yang membeli kacamata. Jumlah konsumen Optik pro temanggung yang memanfaatkan lensa mineral 27,6 %, dan lensa organik 72,4 %. Dari 250 pasang yang menjadi pilihan konsumen Optik pro temanggung, yang memanfaatkan frame full frame 50,4%, Semi Rimless 43,2%, Nomount Mounting 4,8%, Rimless Mounting 1,6 %. Daridata yang diperoleh didominasi konsumen perempuan. Data yang termuat dalam data yang diperoleh memberikan suatu gambaran bahwa populasi kegiatan proses faset lensa bifocal kryptok pada optik pro temanggung pada frame semi rimless ada 36 kasus atau 14,4% dari jumlah populasi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Faset Manual, Lensa Organik Bifocal Kryptok , Frame Semi Rimless. |
Subjects: | R Medicine > RE Ophthalmology |
Divisions: | Fakultas Kesehatan dan Keteknisian Medik > D3 Refraksi Optisi |
Depositing User: | Admin Cakep Perpus |
Date Deposited: | 30 Mar 2022 07:47 |
Last Modified: | 31 Jan 2023 08:20 |
URI: | http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/322 |
Actions (login required)
View Item |