SIMULASI HUMIDIFIER VENTILATOR BERBASIS ATMEGA 8535

HADI, DIO LIESTYO (2019) SIMULASI HUMIDIFIER VENTILATOR BERBASIS ATMEGA 8535. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (Full Paper)
DIO LIESTYO HADI 1604018.pdf - Published Version

Download (44MB)

Abstract

Dalam dunia kesehatan banyak sekali peralatan-peralatan medis yang sudah mengalami perkembangan sesuai dengan kemajuan zaman. Hasil dari perkembangan ini tentunya sangat membantu serta memudahkan tenaga medis dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Salah satu contoh adalah alat yang di gunakan untuk memudahkan tenaga medis. Dalam hal Pemakaian alat kedokteran yang bersifat manual sekarang telah mulaidigantikan dengan peralatan yang bersifat otomatis, sehingga ketepatan dan kemudahan dalam tindakan medis dapat terpenuhi. Salah satu alat kedokteran yang saat ini terus berkembang adalah “Humidifier Ventilator”. Pada dasarnya alat ini terdiri dari beberapa bagian penting yang kesemuanya itu saling bekerja satu sama lainnya untuk menciptakan satu sistem yang sinkron dalam alat ini. Adapun bagian-bagian itu adalah rangkaian setting suhu, rangkaian sensor suhu, rangkaian indikator suhu lebih, rangkaian buzzer, rangkaian display, dan rangkaian kontrol heater wire, dan rangkaian kontrol heater chamber Humidifier ventilator merupakan suatu alat yang berfungsi untuk menghangatkandan melembabkan udara yang diberikan oleh pesawat ventilator kepada pasiendengan cara mengatur suhu dan kelembapan pada chamber humidifier ventilator. Pada alat initemperatur menjadi indikator yang terpenting dalam menjaga tingkat kelembabanyang akan diberikan ke pasien.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Humidifier Ventilator, suhu , buzzer, heater wire, heater chamber.
Subjects: R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine
Divisions: Fakultas Kesehatan dan Keteknisian Medik > D3 Teknik Elektro Medik
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 29 Mar 2022 07:35
Last Modified: 30 Jan 2023 07:09
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/290

Actions (login required)

View Item View Item