PENERAPAN FISIOTERAPI DADA DAN BATUK EFEKTIF UNTUK MENGATASI KETIDAKEFEKTIFAN BERSIHAN JALAN NAPAS PADA PASIEN TB PARU

Novita, Lidia (2023) PENERAPAN FISIOTERAPI DADA DAN BATUK EFEKTIF UNTUK MENGATASI KETIDAKEFEKTIFAN BERSIHAN JALAN NAPAS PADA PASIEN TB PARU. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (FULL TEXT)
LIDIA NOVITA.pdf - Published Version

Download (96MB)

Abstract

Tuberkulosis (TB) adalah suatu penyakit menular paling sering mengenai parenkim paru, biasanya disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. penyakit ini menyebabkan pasien batuk disertai dahak, sesak napas, nyeri dada, kringat pada malam hari dan penurunan nafsu makan. tujuan kasus ini yaitu untuk Menyusun resume asuhan keperawatan (pengkajian, diagnosis, perencanaan, implementasi dan evaluasi ) Penerapan fisioterapi dada dan batu efektif untuk mengatasi ketidakefektifan bersihan jalan napas pada pasien TB Paru. metode penelitian ini adalah deskriptif dalam bentuk studi kasus dengan pendekatan asuhan keperawatan terhadap pasien TB Paru. Metode pengumpulan datanya dengan wawancara dan observasi. Dengan sampel 2 responden. Setelah dilakukan fisioterapi dada dan batuk efektif selama 3 hari, dengan frekuensi latihan 2 kali dalam sehari pada pagi dan sore. penerapan fisioterapi dada dan batuk efektif sebelum dan sesudah penerapan. Hasil penerapan fisioterpi dada dan batuk efektif berhasil mampu mengatasi ketidakefektifan bersihan jalan napas. Kesimpulan : fisioterapi dada dan batuk efektif dinilai efektif terhadap ketidakefektifan bersihan jalan nafas pada pasien tuberculosis paru. Untuk itu diharapkan perawat dapat memberikan terapi fisioterapi dada dan batuk efektif untuk membantu mengatasi ketidakefektifan bersihan jalan nafas pada pasien TB Paru.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Fisioterapi Dada dan Batuk Efektif, Ketidakefektifan Bersihan Jalan Nafas.
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: Fakultas Keperawatan Bisnis dan Teknologi > D3 Keperawatan
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 12 Oct 2023 02:21
Last Modified: 12 Oct 2023 02:21
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/2079

Actions (login required)

View Item View Item