PENERAPAN TERAPI RANGE OF MOTION (ROM) PADA GANGGUAN MOBILITAS FISIK PASIEN STROKE NON HEMORAGIK

SARI, WAHYU DYAH TITIS (2022) PENERAPAN TERAPI RANGE OF MOTION (ROM) PADA GANGGUAN MOBILITAS FISIK PASIEN STROKE NON HEMORAGIK. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.

[img] Text (Full Paper)
WAHYU DYAH TITIS SARI.pdf - Published Version

Download (43MB)

Abstract

Stroke non hemoragik (SNH) yaitu sumbatan oleh bekuan darah atau penyempitan sebuah arteri atau beberapa arteri yang mengarah ke otak, menyebabkan sumbatan di satu atau beberapa arteri intrakranial arteri yang berada di dalam tengkorak. Tujuan studi kasus yaitu menyusun resume asuhan keperawatan (pengkajian, diagnosa, perencanaan, implementasi dan evaluasi) dalam penerapan range of motion (ROM) untuk mengatasi hambatan mobilitas fisik pada pasien stroke non hemoragik. Jenis studi kasus ini adalah deskriptif, menggunakan metode pendekatan studi kasus dengan instrumen skala nilai kekuatan otot, lembar observasi dan SOP range of motion. Subyek dari studi kasus ini adalah 2 orang pasien stroke non hemoragik dengan kriteria pasien mengalami hemiparesis sebagian.Studi kasus dilakukan di wilayah Semarang Barat selama 5 hari dengan diberikan pemanasan rentang gerak dalam waktu 5-10 menit. Hasil studi kasus pada pasien I dan II mengalami peningkatan skala kekuatan otot. Disimpulkan bahwa studi kasus dalam penerapan range of motion dapat mengurangi hambatan mobilitas fisik pada pasien SNH.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: range of motion, hambatan mobilitas, SNH
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan Bisnis dan Teknologi > D3 Keperawatan
Depositing User: Admin Cakep Perpus
Date Deposited: 27 Oct 2022 08:09
Last Modified: 30 Jan 2023 08:05
URI: http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/1652

Actions (login required)

View Item View Item