RUSDARMANTO, FAJAR (2020) PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA ISCHIALGIA SINISTRA DENGAN TRANSCUTANEOUS ELECTRICAL NERVE STIMULATION DAN TERAPI LATIHAN. Diploma thesis, Universitas Widya Husada Semarang.
Text (Full Paper)
FAJAR RUSDARMANTO.pdf - Published Version Download (47MB) |
Abstract
Latar Belakang : Ischialgia merupakan suatu penyakit yang ditandai dengan adanya nyeri yang menjalar di sepanjang radiks ischiadicus. Ischiadicus biasanya terkait dengan faktor usia dan riwayat trauma. Penyakit ini perlu mendapat perhatian secara khusus karena bisa menyebabkan kelemahan otot-otot tungkai sampai berlanjut kesulitan dalam aktifitas sehari-hari..Peran Fisioterapi untuk mengatasi problematika pada ischialgia sinistra dapat memberikan tindakan berupa transcutaneous electrical nerve stimulation untuk memblokir nyeri yang ada pada sepanjang nerve ischiadicus (diakibatkan oleh nyeri), dan terapi latihan mc.kenzie dan crawling untuk memperkuat otot erectors spine dan memperbaiki postur. Modalitas yang dipilih disesuaikan dengan kondisi pasien. Rumusan Masalah : Bagaimanakah Penatalaksanaan Fisioterapi pada ischialgia sinistra dengan modalitas transcutaneous electrical nerve stimulation dan terapi latihan? Tujuan : Untuk mengetahui manfaat Terapi menggunakan transcutaneous electrical nerve stimulation dan terapi latihan Hasil : Dengan terapi electrical nerve stimulation dan terapi latihan dilakukan sebanyak empat kali didapatkan hasil , berkurangnya nyeri, meningkatnya minimal LGS, meningkatnya kekuatan otot Kesimpulan : Pemberian terapi berupa TENS dan Terapi latihan selama empat kali dapat mengurangi nyeri, meningkatan LGS, Mmeningkatkan otot walaupun secara masih minimal.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ischialgia sinistra, TENS, Terapi Latihan |
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine |
Divisions: | Fakultas Kesehatan dan Keteknisian Medik > D3 Fisioterapi |
Depositing User: | Admin Cakep Perpus |
Date Deposited: | 10 Aug 2022 06:45 |
Last Modified: | 31 Jan 2023 08:06 |
URI: | http://eprints.uwhs.ac.id/id/eprint/1151 |
Actions (login required)
View Item |